- Pengetahuan yang dalam mengenai sistem ERP, seorang PM minimal mengetahui dasar implementasi , fase - fase implementasi, Critical Success Factor (CSF), bisnis proses dan jangan lupa masalah legal
- Kemampuan untuk dapat mengatur dan memotivasi team . Kemampuan ini sangat diperlukan karena biasanya team member terdiri dari beraneka keahlian , tingkatan, lintas departemen juga lintas perusahaan. Dengan kondisi diatas sangat mungkin terjadi konflik dan tekanan. Diharapkan seorang project manager dapat 'mendinginkan'.
- Kemampuan memahami bisnis dan keahlian teknis. Kemampuan ini sangat di butuhkan karena seorang project manager akan dihadapi persoalan - persoalan yang sulit dan perlu diputuskan dengan cepat dan benar agar project tetap jalan 'on track'. Untuk keahlian teknis disesuaikan dengan tipe projectnya .
- Kemampuan menggunakan tool project management. Kemampuan ini adalah syarat yang di haruskan, karena seoarang project manager harus mampu membuat perencanaan, monitoring , dan segala hal yang dasar di dalam project management.
- Kemampuan berorganisasi. Kemapuan yang utama dari ini adalah kemampuan memimpin , biasa berorganisasi dan berkomunikasi.
Friday, December 15, 2006
Project Manager yang Ideal
Project.... . Apa bedanya project dengan yang lainnya? Saya pernah belajar mengenai project management dan salah satu ciri khas dari project adalah perkerjaan yang mempunyai satu tujuan , dibatasi waktu dan budget. Dengan kriteria seperti ini maka sangat diperlukan beberapa kemampuan dan keahlian khusus agar project sukses. Dan sebuah project harus ada minimal seorang project manager yang mempunyai fungsi seperti 'Conductor' .Dalam project implemenasi ERP di perlukan beberapa point yang penting atau harus ada di seorang project manager yaitu.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment